Series Sci-Fi Underrated di Tahun 2022

Series Sci-Fi Underrated di Tahun 20225 Series Sci-Fi Underrated di Tahun 2022, Cocok Menemani LiburanmuSeries Sci-Fi Underrated di Tahun 2022

BANDARQQ – Series Sci-Fi Underrated di Tahun 2022. Serial televisi telah menjadi “pelabuhan” yang aman untuk genre fiksi ilmiah dalam beberapa tahun terakhir. Mulai dari Westworld (2016-2022) hingga Stranger Things (2016- ), ada banyak serial fiksi-ilmiah yang bisa di nikmati sepanjang tahunnya. 

Hal yang sama juga berlaku pada tahun 2022, di mana serial seperti Andor (2022- ) mencuri perhatian para penggiat genre sci-fi. Namun selain itu, masih ada banyak underrated series yang di rilis pada tahun ini. Sebagai rekomendasi, berikut 5 pilihan terbaiknya!

1. Grid

Baik Hulu dan Disney+ ikut serta dalam pembuatan drama sci-fi Korea Selatan ini. Harapannya? Tentu saja mengulang kesuksesan Squid Game (2021- ) yang di rilis oleh Netflix. Meskipun tidak sesukses serial yang di bintangi oleh Lee Jung-jae tersebut, Grid (2022- ) masih sangat layak untuk di tonton.

Serial ini mengisahkan seorang wanita misterius yang kembali ke Bumi setelah menyelamatkan planet dari “lidah api” matahari pada tahun 1997. Banyak pertanyaan dalam serial ini, juga kejutan yang mendebarkan di setiap episodenya.

2. Halo

Salah satu serial yang kontroversial di 2022, Halo mengikuti Master Chief (Pablo Schreiber) yang berhasil membuat penemuan penting di tengah perang antara umat manusia dengan alien. Di angkat dari serial game dengan nama yang sama, Halo sempat memicu kemarahan dari para penggemar game karena mengambil plot yang sedikit berbeda.

Namun, kritikus lebih mendukung serial tersebut. Sembari menyebut kekurangannya, mereka menghargai nilai produksinya dan rangkaian aksi yang mengesankan di dalamnya. Halo sangat cocok bagi kalian yang menyukai epik sci-fi penuh aksi. Musim kedua dari serial ini pun sedang dalam pengembangan.

3. Outer Range

Di penuhi teka-teki yang bercampur dengan drama keluarga, subplot yang luar biasa, dan intrik yang memiliki sentuhan humor gelap, Outer Range (2022- ) menjadi serial misteri fiksi ilmiah yang wajib untuk kamu tonton. Bagi yang belum tahu, serial ini di bintangi oleh Josh Brolin yang terkenal lewat perannya sebagai Thanos dan Cable di semesta Marvel.

Serial ini mengisahkan Royal Abbott (Brolin), seorang peternak Wyoming yang menemukan sebuah lubang hitam misterius setelah berinteraksi dengan gelandangan yang mencurigakan. Meskipun rumit dan mengadopsi plot perjalanan waktu yang membingungkan, serial ini sangat worthy untuk ditonton.

4. Severance

Severance mendapatkan lebih banyak penghargaan daripada serial lain dalam daftar ini, membuatnya menjadi salah satu serial sci-fi terbaik di tahun 2022. Serial ini mengikuti kisah Mark (Adam Scott), seorang karyawan di perusahaan biotek yang coba membongkar konspirasi dari program pemisahan kesadaran di dalamnya.

Serial ini unggul karena berhasil mengangkat genre thriller psikologis metafisik yang gelap. Karena musim pertamanya mendapatkan banyak pujian, Severance pun di lanjutkan ke musim kedua.

5. The Man Who Fell to Earth

Terakhir ada serial yang di dasarkan pada novel Walter Tevis tahun 1963 sekaligus menjadi sekuel dari film David Bowie di tahun 1976. Bisa di bilang kalau The Man Who Fell to Earth adalah serial sci-fi yang memiliki getaran filosofis di dalamnya. 

Serial ini mengikuti kisah alien yang mendarat di Bumi dalam perlombaan melawan waktu untuk menemukan satu-satunya wanita yang dapat menyelamatkan spesiesnya. Di bintangi Chiwetel Ejiofor dan Naomie Harris sebagai pemeran utama, serial ini berpotensi menjadi drama fiksi ilmiah yang afektif di masa mendatang.

Genre fiksi ilmiah selalu menarik karena dapat menggugah imajinasi sekaligus nalar kita. Jika kebetulan kamu sedang mencari rekomendasi serial sci-fi untuk marathon akhir tahun nanti, bisa tengok daftar di atas. Selamat menonton!

ADMIN

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *