Fakta Tentang Anxiety Attack, Sangat Mengerikan!

Fakta Tentang Anxiety Attack, Sangat Mengerikan!

SumoQQLounge – Fakta Tentang Anxiety Attack Cemas sebelum sidang, sebelum wawancara kerja, atau bahkan sebelum nge-date pertama bareng pacar? Lumrah. Toh, manusia sering merasa cemas, takut tidak memenuhi ekspektasi. Itulah kenapa rasa cemas adalah hal yang manusiawi, malah membantumu untuk tetap waspada terhadap hal-hal di sekitar. Istilahnya, itulah yang membuat kita “manusia”.

Namun, bagaimana kalau rasa cemas tersebut berlebihan hingga membuatmu tidak mampu menjalankan fungsi sosial di kehidupan sehari-hari? Bagaimana jika tak tertekan pun, kamu tetap merasa cemas? Hal tersebut menunjukkan serangan kecemasan atau anxiety attack.

Definisi anxiety attack

Fakta Tentang Anxiety Attack, Sangat Mengerikan!

anxiety attack adalah rangkaian gejala ketakutan dan kecemasan intens yang hadir secara tiba-tiba.

Meskipun dapat terjadi tanpa gejala yang jelas, anxiety attack lebih sering dipicu oleh hal-hal tertentu yang membuat seseorang berada dalam tekanan.

Kunci perbedaan antara anxiety attack dan panic attack

Fakta Tentang Anxiety Attack, Sangat Mengerikan!

Fakta Tentang Anxiety Attack dapat dihubungkan dengan kemungkinan panik, tetapinya keduanya berbeda. Secara singkat, anxiety attack:

  • Dapat memiliki pemicu tertentu, seperti ujian atau sidang skripsi, masalah di tempat kerja, masalah kesehatan, atau masalah hubungan
  • Bukanlah kondisi yang dapat didiagnosis
  • Tidak separah panic attack
  • Biasanya berkembang secara bertahap saat seseorang merasa cemas
  • Melibatkan gejala fisik seperti jantung berdebar kencang atau sakit perut
Sementara itu, panic attack :
  • Tidak memiliki pemicu khusus
  • Bisa menjadi gejala gangguan panik atau panic disorder, kondisi psikologis yang dapat didiagnosis
  • Memiliki gejala yang parah
  • Bisa terjadi entah saat seseorang merasa tenang atau cemas
  • Melibatkan gejala fisik dan perasaan teror yang begitu kuat, sehingga orang tersebut sampai takut kehilangan kendali atau meninggal secara mendadak
  • Sering terjadi secara tiba-tiba dan tidak terduga, serta gejalanya dapat berlangsung selama hitungan menit hingga jam. Meskipun begitu, dampak negatifnya dapat terus berlanjut

Selain itu, panic attack juga terdaftar dalam DSM-V sebagai gejala gangguan panik. Oleh karena itu, hanya psikolog atau psikiater yang memiliki izin saja yang bisa memeriksa panic attack.

Penyebab anxiety attack

Fakta Tentang Anxiety Attack, Sangat Mengerikan!

Fakta Tentang Anxiety Attack baik panic attack dan anxiety attack sama-sama dapat disebabkan oleh beberapa hal, seperti:

  • Pekerjaan yang berat
  • Kegiatan menyetir
  • Skenario atau tekanan sosial
  • Beberapa fobia, seperti agorafobia (takut sesak atau ruang terbuka), klaustrofobia (takut ruang kecil), dan akrofobia (takut ketinggian)
  • Ingatan yang menimbulkan trauma
  • Penyakit kronis seperti penyakit jantung, diabetes, sindrom iritasi usus besar, atau asma
  • Riwayat mengonsumsi obat atau alkohol
  • Konsumsi kafein
  • Obat dan suplemen
  • Gangguan kelenjar tiroid

Ada beberapa kejadian yang dapat memicu anxiety attack. Bahkan, beberapa kejadian bahagia pun, seperti menikah, berpidato di depan umum, hingga menjadi seorang ayah atau ibu ternyata dapat menyebabkan anxiety attack.

  • Menjadi orang tua atau memiliki anak
  • Berganti pekerjaan
  • Menghadapi penyakit, terutama penyakit kronis
  • Kekhawatiran akan kesulitan finansial
  • Kematian orang yang disayang
  • Menghadapi masalah rumah tangga hingga perceraian
  • Momen sebelum menikah
  • Tekanan orang tua dan keluarga
  • Berpidato di depan umum
  • Konflik hubungan
  • Mengikuti ujian sekolah atau sidang skripsi
  • Stres terkait pekerjaan, seperti wawancara atau presentasi
Fakta Tentang Anxiety Attack, Sangat Mengerikan!

ada empat jenis anxiety disorder yang memiliki gejala anxiety attack:

Gangguan panik : melibatkan setidaknya dua panic attack dan paranoid terus-menerus akan panic attack di masa depan. Pasien panic disorder berisiko kehilangan pekerjaan, menolak untuk bepergian, meninggalkan rumah, hingga sepenuhnya menghindari aktivitas yang menyebabkan rasa cemas hingga panik.

Gangguan kecemasan umum (GAD): kondisi kekhawatiran yang terus-menerus tentang sejumlah peristiwa atau aktivitas dalam kehidupan sehari-hari pasien.

Gangguan fobia: ketakutan yang irasional terhadap suatu objek atau situasi hingga membuat seseorang tidak berdaya. Kebanyakan golongan dewasa dengan gangguan fobia sadar bahwa ketakutan mereka tidak masuk akal.

Gangguan obsesif kompulsif (OCD): ditandai dengan pikiran berulang yang tidak diinginkan (obsesi) dan perilaku (kompulsi).

Komplikasi akibat anxiety attack

Fakta Tentang Anxiety Attack, Sangat Mengerikan!

Seperti yang diberitahukan sebelumnya, sebenarnya rasa cemas adalah hal yang wajar dan dapat membantumu untuk menanggapi tekanan yang muncul.

Setelah rasa takut dan tekanan hilang, kadar adrenalin akan menurun ke ambang normal. Namun, jika kamu terus menghadapi anxiety attack, maka kadar adrenalin bisa terus meninggi. Karenanya, berbagai komplikasi psikis seperti depresi dan salah satu dari keempat gangguan kecemasan sebelumnya bisa menimpamu.

Masalah-masalah kesehatan yang mungkin timbul antara lain:

  • Infeksi virus atau bakteri pada tubuh
  • Penyakit jantung dan kardiovaskular
  • Tekanan darah tinggi (hipertensi)
  • Diabetes

BANDAR CEME TERBAIK

ADMIN

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *