6 Karakter Genshin Impact Paling Underrated, Kamu Setuju?

9 Karakter Genshin Impact Paling Underrated, Kamu Setuju?

SUMOQQ LOUNGE – Berikut ini adalah 6 karakter Genshin Impact paling underrated. Mau tahu siapa saja karakternya? Simak ulasan berikut.

Genshin Impact punya banyak alasan mengapa game ini begitu di sukai oleh penggemar. Tak hanya menyajikan dunia yang luas dan indah, game ini juga di isi oleh karakter yang beragam dan menarik. Sayangnya, ada beberapa karakter yang sebenarnya berguna, tapi sering di remehkan oleh para pemain.

6. Razor

9 Karakter Genshin Impact Paling Underrated, Kamu Setuju?

Razor sebenarnya sangat berguna untuk tim apa pun. Sebagai karakter Electro yang menggunakan Claymore, Razor bisa di bilang sebagai salah satu DPS terbaik. Razor adalah karakter yang sangat kuat meskipun jarang di gunakan.

5. Beidou

9 Karakter Genshin Impact Paling Underrated, Kamu Setuju?

Sebagai karakter Electro, Beidou jarang di gunakan karena tidak berguna untuk tim Melt dan Vaporize. Meski begitu, Beidou sebenarnya adalah karakter yang fleksibel. Beidou memiliki Tidecaller yang memungkinkannya untuk mengatur waktu serangan musuhnya.

4. Kaeya

Kaeya jarang di gunakan karena karakternya mudah di dapatkan. KAE adalah salah satu karakter gratis yang bisa kamu dapatkan dengan menyelesaikan misi pada awal permainan. Sementara karakter ini jarang di gunakan, DIA sangat berguna untuk tim Superconduct.

3. Lisa

Sama seperti Kaeya, Lisa juga merupakan salah satu karakter gratis. Lisa menjadi karakter yang jarang di gunakan karena memiliki HP rendah dan mudah di kalahkan. Meski begitu, Lisa akan sangat berguna jika kamu memiliki Shielder yang baik.

2. Noelle

Noelle adalah karakter yang bisa kamu dapatkan dari banner Beginner’s Wish. Karakter ini cukup diremehkan karena mudah di dapatkan. Meski begitu, Noelle sebenarnya bisa menjadi Shielder yang baik jika kamu build dengan benar.

1. Qiqi.

Qiqi bisa di bilang sebagai salah satu karakter paling di benci dalam Genshin Impact. Bukan karena di rinya jahat, tetapi Qiqi sering muncul ketika kalah rate off. Terlepas dari itu, Qiqi sebenarnya adalah salah satu karakter Cryo terbaik.

SUMBER : SUMOQQ

ADMIN

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *