Manfaat Makan Ikan untuk Kesehatan Tubuh

Manfaat Makan Ikan untuk Kesehatan Tubuh

SUMOQQLOUNGE – Manfaat Makan Ikan untuk Kesehatan Tubuh Ikan merupakan salah satu sumber protein hewani yang banyak manfaatnya. Kandungan nutrisi yang terdapat pada sepotong ikan memang sangat bermanfaat bagi tubuh. Salah satu kandungan penting yang sangat bermanfaat saat sahabat makan ikan adalah omega 3. Tak hanya banyak manfaatnya, ikan juga banyak jenisnya sehingga enak untuk dikonsumsi.

Manfaat makan ikan adalah kandungan nutrisi untuk meningkatkan perkembangan otak, tulang, dan mencegah risiko penyakit kronis. Sahabat mungkin jarang makan ikan, tapi setelah tahu manfaatnya, pasti jadi semangat untuk mengonsumsinya. 

Manfaat Makan Ikan untuk

1. Membantu pertumbuhan tulang

Tulang memiliki fungsi utama untuk menopang tubuh manusia. Ikan memiliki kandungan kalsium, vitamin D, fosfor, dan nutrisi mineral lain yang bisa membantu pertumbuhan tulang. Karena itulah, baik untuk membiasakan anak makan ikan sejak kecil secara teratur.sumoqq

Untuk pertumbuhan tulang dan gigi, anak-anak harus mendapatkan nutrisi yang cukup sehingga proses perkembangan tubuhnya juga optimal.

2. Melindungi fungsi pengelihatan

Konsumsi ikan juga bermanfaat untuk menjaga penglihatan seseorang tetap prima. Makan ikan dengan teratur bisa meminimalisasi terjadinya degenerasi makula yaitu gangguan penglihatan yang bisa mengakibatkan kebutaan. Biasanya, gangguan yang terjadi pada mata ini terjadi pada orang dengan usia lanjut (lebih dari 60 tahun).

3. Mencegah penyakit jantung

Penyakit jantung adalah salah satu penyakit yang berisiko tinggi untuk kesehatan tubuh seseorang. Nah, ikan juga punya kandungan asam lemak omega 3 yang sangat baik untuk jantung. Fungsinya bisa mengurangi kadar lemak dalam darah sehingga mengurangi risiko penyakit jantung. Cobalah biasakan konsumsi tuna, sarden, salmon, atau ikan makarel.sumoqq

Manfaat Makan Ikan untuk

Risiko serangan jantung dan stroke adalah penyebab kematian yang paling sering terjadi di dunia. Karena itulah, penting untuk menjaga kesehatan jantung tetap sehat.

4. Mengurangi risiko diabetes

Selain penyakit jantung, diabetes juga menjadi salah satu penyakit yang memiliki risiko tinggi. Pada orang yang masih berusia muda, diabetes melitus tipe 1 sering terjadi dan bahkan dialami oleh anak-anak atau remaja. Biasanya, penyakit ini ditandai dengan kerusakan pankreas sehingga tubuh sulit memproduksi insulin untuk mengatur gula darah.sumoqq

karena itulah sahabat perlu makan ikan dengan porsi yang sesuai dan waktu yang teratur.

5. Mencegah penyakit Alzheimer

Penyakit ini biasanya menjadi penyakit yang terjadi pada orang yang lanjut usia. Ya, menjelang usia 60-an, ada potensi terjadinya penyakit otak degeneratif yang menyebabkan seseorang kehilangan ingatan, koordinasi, dan keseimbangan tubuh. Makan ikan secara teratur bisa meningkatkan substansi abu-abu di pusat otak sehingga fungsi ingatan dan emosi tetap optimal.sumoqq

ADMIN

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *